Jenny rayakan Ultah ke-55 |
Seekor gorila yang diakui sebagai gorila tertua di dunia yang hidup dalam penangkaran, merayakan ulang tahun ke-55 dengan melahap kue buah beku berlapis empat dan suguhan yang terbungkus daun pisang.
Penjaga Jenny si gorila di Dallas Zoo menyebutkan bahwa Jenny memiliki masalah dengan tulang sendi dan penglihatannhya, namun ia masih terlihat bugar untuk ukuran seekor gorila tua.
""Ini adalah peristiwa bersejarah bagi kami," kata Todd Bowsher, kurator kebun binatang Wilds of Africa. "Ini menandakan bahwa bahwa kami telah membuat kemajuan besar dalam bidang perawatan satwa, nutrisi dan peternakan.""
Menurut International Species Information System yang menyimpang catatan tentang satwa di 700 institusi di seluruh dunia, Jenny merupakan gorila tertua dalam database mereka.
"Ini menakjubkan," kata Kristen Lukas, kurator konservasi dan sains di Cleveland Metroparks Zoo di Ohio sekaligus koordinator rencana penyelamatan spesies gorila Association of Zoos and Aquariums.
"Saya kira ini merupakan sebuah kesaksian baiknya perawatan yang diterima Jenni di Dallas Zoo dan juga panjangnya usia gorila secara umum." [dm/hg/jul].
Penjaga Jenny si gorila di Dallas Zoo menyebutkan bahwa Jenny memiliki masalah dengan tulang sendi dan penglihatannhya, namun ia masih terlihat bugar untuk ukuran seekor gorila tua.
""Ini adalah peristiwa bersejarah bagi kami," kata Todd Bowsher, kurator kebun binatang Wilds of Africa. "Ini menandakan bahwa bahwa kami telah membuat kemajuan besar dalam bidang perawatan satwa, nutrisi dan peternakan.""
Menurut International Species Information System yang menyimpang catatan tentang satwa di 700 institusi di seluruh dunia, Jenny merupakan gorila tertua dalam database mereka.
"Ini menakjubkan," kata Kristen Lukas, kurator konservasi dan sains di Cleveland Metroparks Zoo di Ohio sekaligus koordinator rencana penyelamatan spesies gorila Association of Zoos and Aquariums.
"Saya kira ini merupakan sebuah kesaksian baiknya perawatan yang diterima Jenni di Dallas Zoo dan juga panjangnya usia gorila secara umum." [dm/hg/jul].